Berikan Himbauan Pengunjung, Polsek Arjawinangun Ingatkan Barang Bawaan

    Berikan Himbauan Pengunjung, Polsek Arjawinangun Ingatkan Barang Bawaan

    CIREBON -   Pada  saat hari pasaran di pasar sandang Tegalgubug yang waktunya setiap hari Jumat dan Sabtu, Bhabinkamtibmas Desa Tegalgubug Polresta Cirebon Aipda Makmud  selalu hadir dalam  kegiatan masyarakat di area pasar sandang Tegalgubug, Karena kepeduliannya sebagai Bhabinkamtibmas di Desa tegalgubug selalu meghimbau melalui pengeras suara yang ada di pos Satpam pasar sandang Tegalgubug yang di tujukan kepada para pengunjung maupun pedagang yang ada di pasar sandang Tegalgubug agar selalu berhati hati dan selalu waspada terhadap para pelaku kejahatan terutama para Copet yang selalu mengintai para korbannya saat lengah, oleh karena itu di harapkan para pengunjung maupun pedagang dapat mendengarkan himbauan tersebut agar selalu waspada sehingga tercipta Kamtibmas yang aman kondusip pada saat adanya kegiatan masyarakat di pasar sandang Tegalgubug, , Sabtu (17/06/2023).

    Kapolsek Arjawinnangun Polresta Cirebon Kompol H.Sayidi SH mengatakan agar  tercipta Kamtibmas yang aman  pada saat adanya kegiatan masyarakat di pasar sandang Tegalgubug salah satunya harus selalu mengingatkan kepada para pengunjung maupun pedagang yaitu memberikan himbauan Kamtibmas melalui pengeras suara sehingga para pengunjung tersebut dapat mendengarkan sehingga selalu berhati hati dan waspada dengan demikian tercipta Kamtibmas yang aman kondusip pada saat hari pasaran Tegalgubug.

    polri
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Talun Menerima Kunjungan Tim Penilaian...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Dialogis Dengan Petugas Parkir Dilakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Laksanakan Pembinaan Anak Berhadapan dengan Hukum (ABH) Melalui Program Pesantren Kilat
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89

    Ikuti Kami