Pelayanan Keamanan, Anggota Polsek Sumber Giat Pengaturan Lalulintas Saat Bubaran Anak Sekolah

    Pelayanan Keamanan, Anggota Polsek Sumber  Giat Pengaturan Lalulintas Saat Bubaran Anak Sekolah

    CIREBON - Upaya Kepolisian  memberikan pelayanan keamanan guna mencegah terjadi kecelakaan lalulintas saat bubaran anak sekolah Personil Polsek Sumber Polresta Cirebon Polda Jabar melaksanakan pengaturan  arus lalu lintas, Jumat (22/9/23)

    Seperti yang dilalukan oleh Anggota Polsek Sumber Bripka Munawir dan Brig Afif  melaksanakan giat pengamaan pengaturan arus lalu lintas saat bubaran anak sekolah di jalan p.Kejaksan  tepatnya depan SMK Sultan Agung termasuk Kel./Kec Sumber.

    “Saat arus lalu lintas mulai padat di dominasi oleh  bubaran anak sekolah, perlunya  kehadiran aparat keamanan dalam memberikan pelayan berupa pengaturan arus lalu lintas untuk menciptakan rasa aman dan nyaman warga dan   mencegah terjadinya gangguan kamtibmas terutama kecelakaan, ” ujar Bripka Munawir

    Hal senada juga disampaikan oleh Kapolsek Sumber AKP Yuliana SAB., M.Si mengatakan
    “Personil Polsek Sumber  selalu atensi kegiatan warga seperti pengaturan arus lalulintas di jam jam sekolah maupun bubaran   yang berpotensi gangguan Kamtibmas, hal itu sebagai salah satu wujud pelayanan Kepolisian guna mencegah gangguan Kamtibmas terutama kemacetan dan laka lantas dan juga antisipasi tawuran antar pelajar, , sehingga anggota kita juga memberikan himbauan untuk segera pulang kerumah, jangan nongkrong2 dulu” kata AKP. Yuliie

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Binmas Sambang Warga Desa Nanggela...

    Artikel Berikutnya

    Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Polresta Cirebon Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif
    Cegah gangguan Kamtibmas pada dini hari, Polsek Waled laksanakan patroli Pos kamling serta Objek Vital di kecamatan Waled

    Ikuti Kami